SCOUT IMPEESA

Laman

Dasadharma Pramuka

Minggu, 04 Maret 2012

filosofi singa




Ada satu sifat singa yg sangat menonjol yaitu bila ia sudah menetapkan targetnya maka ia tidak akan pernah mundur terhadap apapun sampai ia mendapatkan buruannya, baik itu secara sendiri maupun berkelompok , bisa saja mereka gagal dalam perburuan tetapi mereka tak akan pernah jera dalam berburu .
"Gagal sekali bukan berarti gagal samasekali. Jangan pernah mundur terhadap kegagalan dan tantangan apapun, sampai kesuksesan itu dapat kamu raih ."
Khawatir akan mengalami kegagalan itu sangat manusiawi tetapi Sama seperti sampah yg harus dibuang setiap hari maka kekuatiranpun juga harus selesai setiap hari sebelum matahari terbenam.
Percaya diri sepenuhnya itu yg akan memberimu ketenangan maka hidupmu akan damai,dan tenang.
Berdoalah menurut Agama dan Kepercayaanmu masing-masing krn itu akan memberimu Kekuatan .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar